Peringati HAB ke-77, Bupati Luwu Minta Perkuat Kerukunan Umat Beragama
TNO, BELOPA LUWU – Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Luwu menggelar Upacara dalam rangka memperingati Hari Amal Bakti (HAB) Kementerian Agama RI Ke-77 tahun 2023 di Lapangan Andi Djemma Belopa dilanjutkan…
Awali Tahun 2023, Bupati Luwu Minta ASN Lebih Profesional dan Disiplin
TNO, BELOPA LUWU – Mengawali tahun 2023, Pemerintah Kabupaten Luwu melaksanakan upacara bendera yang dirangkaikan dengan pelepasan ASN Purnabakti di Lapangan upacara kantor Bupati Luwu, Senin (02/01/2023). Bertindak sebagai Inspektur…
Bupati Bersama Forkopimda Luwu Ikuti Rakor Inspektur Daerah Se-Indonesia
TNO, BELOPA LUWU – Bupati Luwu, Dr. H. Basmin Mattayang, M.Pd bersama Forkopimda mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Inspektur Daerah se-Indonesia secara virtual di ruang kerja Bupati Luwu, Belopa (25/01/2023). Turut…
Kunker ke BMS, Bupati Luwu Tekankan Jangan Ada Calo Tenaga Kerja
TNO, BUA LUWU – Bupati Luwu, Dr. H. Basmin Mattayang, melakukan Kunjungan Kerja (Kunker) ke PT. Bumi Mineral Sulawesi (BMS) yang terletak di Desa Karang-karangan, Kecamatan Bua, kamis (26/01/2023). Dalam…
Lulus Seleksi Administrasi, 26 ASN Berebut 6 Jabatan Lowong Pemkab Luwu
TNO, MAKASSAR SULSEL – Setelah dinyatakan lulus Seleksi Administrasi, sebanyak 26 Aparatur Sipil Negara (ASN) kembali mengikuti Seleksi Kompetensi (Assessment) dalam tahapan seleksi terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPTP) lingkup…
Buka Turnamen Sepak Bola Anak Usia Dini, Bupati Samsurizal : Ini Ajang Mencari Bakat
TNO, PARIMO SULTENG – Menuju Sulteng Emas 2024, Bupati genjot cetak atlit sejak usia dini. Hal ini disampaikan Bupati Parigi Moutong H Samsurizal Tombolotutu saat membuka secara resmi Turnamen Sepak…
Masyarakat Luwu Panik Beredar Video Penculikan Anak di Radda, Kapolres : Jangan Mudah Percaya!
TNO, BELOPA LUWU – Video diduga percobaan penculikan anak beredar di Sosial Media. Dalam video itu terlihat dua orang pria membawa senjata dan motor NMX tengah mengahadang siswa sekolah dasar…
Akibat Arus Pendek, Rumah Warga di Luwu Hangus Diamuk Si Jago Merah
TNO, BUPON, LUWU — Malang nasib Ahmad Ferdy, bagaimana tidak rumahnya di Desa Padang Tuju, Kecamatan Bupon, Kabupaten Luwu hangus terbakar, Kamis (19/01/2023). Si jago merah bahkan membuat rumah itu…
Kades Sibalago Apresiasi Ahmad Dg Mabela Atas Alokasi Dana Aspirasinya untuk Penimbunan Jalan Desa
TNO, PARIMO SULTENG – Desa Sibalago merupakan salah satu desa yang ada di Kabupaten Parigi Moutong, tepatnya di Kecamatan Toribulu. Dari Pantauan media Teropongnews, jalan di desa tersebut sangat memprihatinkan.…
Wujudkan Lingkungan Sehat dan Nyaman, Pemdes Pinotu Libatkan TNI Gotong Royong Bersama Warga
TNO, PARIMO SULTENG – Wujudkan lingkungan sehat dan nyaman, Pemerintah Desa Pinotu, Kecamatan Toribulu, Kabupaten Parigi Moutong melibatkan anggota TNI untuk bergotong royong bersama warganya di Desa Pinotu, Jum’at (07/01/2023).…
Dapat Kucuran Dana dari Kemenparekraf, BUMDes Ranang Sejahtera Tingkatkan Fasilitas Permandian Teogo Nondak Ranang
TNO, PARIMO SULTENG – Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Ranang Sejahtera mendapat kucuran dana insentif sebesar Rp.50.000.000,- (Lima Puluh Juta Rupiah) dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Republik Indonesia…
Kapolres Luwu Hadiri Peringatan HJL Ke-755 dan HPRL Ke-77 di Palopo
TNO, PALOPO – Kapolres Luwu, AKBP Arisandi, SH.,SIK.,M.Si. menghadiri peringatan Hari Jadi Luwu (HJL) ke-755 dan Hari Perlawanan Rakyat Luwu (HPRL) ke-77 bertempat di Lapangan Pancasila, jl Anggrek Kel. Tompotikka…
Polres Luwu Kembali Tertibkan THM di Belopa, Kapolres Luwu : Jangan Membandel
TNO, BELOPA LUWU – Polres Luwu kembali menggencarkan operasi penertiban beberapa Tempat Hiburan Malam (THM) yang menjual Minuman Keras (Miras) tanpa izin yang berlokasi di Jl. Pelabuhan, Ds. Belopa, Kec.…
Sisir Jalur Rawan Kriminalitas, Polres Luwu Gelar Patroli Gabungan
TNO, BELOPA LUWU – Personil Polres Luwu bersama TNI dan Satpol PP melaksanakan Patroli Gabungan dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah hukum Luwu, Sabtu Malam 21…
Rapat Tahunan LPJ 2022 BUMDes Papuangan Desa Tallang Bulawang Dihadiri Tenaga Ahli dan Koordinator P3MD Luwu
TNO, TALLANG BULAWANG LUWU – Pada Kamis (19/01/2023), bertempat di Kantor Desa Tallang Bulawang Kecamatan Bajo Kabupaten Luwu telah diadakan Rapat Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)…
Melalui Jumat Curhat, Kapolres Luwu Dengarkan Langsung Keluhan Masyarakat di Belopa Utara
TNO, BELUT LUWU – Jumat Curhat Polres Luwu merupakan salah satu kegiatan rutinitas Polri untuk membangun hubungan humanis dengan masyarakat. Kali ini Jum’at curhat Polres Luwu difokuskan di wilayah Kecamatan…